CSO Indo

CS Online di Indonesia sudah mendarah daging bagi para pemirsa FPS. Tentunya! Meskipun monoton dengan mapnya yang gitu-gitu aja, tapi disini kita ga cuma ngelawan bot, tapi juga melawan pemain lain yang tentunya memiliki orak dan skill yang perfect! Meskipun gitu CSO juga identik dengan cheater, seperti game PB maupun game FPS lain, dan tentunya game-game CS lebih populer dari game FPS seperti War Rock, Mercury Red, X Shot, maupun A.V.A yang baru aja rilis. Tapi CSO juga menawarkan pengalaman baru seperti Deathmatch, maupun Zombie Scenario/The Mutation yang biasanya hanya kita lihat di Counter Strike Extreme (bukan resmi dari Valve, melainkan editan dari Pecinta CS yang lain)

Poster Counter Strike Japan
 
Meski begitu CS Extreme tetap populer dimata FPS Mania,meskipun bukan Official Game dari Valve dan ada juga CS:Neo versi Anime dimana banyak karakter Anime CSO beberapa dari Game CS:Neo.

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar